Minggu, 23 Desember 2012

dayPerpus 2.0 Sistem Informasi Perpustakaan





dayPerpus 2.0 Sistem Informasi Perpustakaan

Fitur :
1.Cetak Kartu Anggota

2.Capture Photo via Webcam dan barcode supported. Pengelola perpustakaan bisa menggunakan webcam untuk mengambil Photo Anggota sehingga anggota tidak perlu membawa foto saat mendaftar. Barcode juga bisa digunakan untuk proses peminjaman sehingga mempercepat proses peminjaman buku.

3.Menu ISBN (International Standard Book Number) digunakan sebagai panduan pencatatan buku agar pengindentikasian buku bisa sejalan dengan standar perpustakaan nasional.

4.Pengaturan DENDA yang memungkinkan pengelola perpustakaan mengatur Anggota agar anggota lebih disiplin dalam mengembalikan buku.

5.Otoritas User. Menu yang digunakan untuk proses pengaturan user yang boleh menggunakan program yang dapat diatur sesuai dengan Group atau kelompok pengguna sehingga lebih aman dari proses manipulasi data oleh user yang tidak diberi kewenangan.

6.Backup & Restore database yang mudah sehingga user tidak perlu takut kehilangan data jika terjadi kerusakan pada komputer.

7.Network Supported. dayPerpus dapat digunakan dalam jaringan sehingga bisa digunakan untuk berbagi pakai data perpustakaan dalam satu jaringan komputer.

8.User Friendly

9.dan masih banyak lagi.
Software ini menggunakan Firebird 2.5 sebagai Database nya.
jika ingin menggunakannya dalam jaringan client/server cukup install firebird di komputer servernya saja,lalu dari client tinggal diatur database ke database yang berada di server.

Download
- Manual Penggunaan (Donlot dan baca terlebih dahulu)
- Firebird 2.5
- dayPerpus Setup (Trial 15 hari)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar